Berciuman tentu menyenangkan. Saat itulah kita merasa begitu menyatu dengan pasangan, mampu merasakan debar jantung dan hembusan nafasnya. Bersatunya bibir dan lidah yang kita anggap terjadi begitu saja ketika kita merindukan si dia, ternyata memiliki banyak makna. Anda ingin tahu manfaat baiknya untuk tubuh Anda?

1. Berciuman bisa mendorong imunitas. Sebuah studi yang dilaporkan di jurnal Medical Hypotheses mengatakan bahwa berciuman mampu meningkatkan imunitas wanita dari Cytomegalovirus. Cytomegalovirus (merupakan bagian dari TORCH), ditularkan melalui kontak mulut ke mulut, dapat menyebabkan kebutaan pada bayi dan cacat lahir lainnya jika sang ibu tertular saat hamil. Namun virus ini tidak berbahaya untuk orang dewasa. Berciuman sudah lama diperkirakan dapat meneruskan virus tersebut, dan menguatkan daya tahan tubuh.
2. Berciuman membantu Anda memilih pria terbaik. Bagaimana mungkin? Anthropolog Helen Fisher menggambarkan ciuman sebagai “alat penilai pria”. Kebanyakan lapisan luar otak mampu menangkap sensasi dari sekitar bibir, pipi, lidah, dan hidung. Sebanyak 5 dari 12 saraf tengkorak kepala mengambil data dari sekitar mulut, untuk merasakan perasaan paling sensitif, entah itu dengan cara mengecap, mencium, dan menyentuh. Ketika Anda mencium seseorang, bukankah Anda dapat melihat, merasakan, dan mendengarkan perasaannya? Jadi, berciuman bukanlah sekadar ciuman. Berciuman, menurut Fisher, merupakan suatu “iklan” yang mendalam mengenai siapa Anda, apa yang Anda inginkan, dan apa yang dapat Anda berikan.
3. Berciuman membuat otot-otot wajah tetap kuat. Saat mempertimbangkan kebugaran tubuh, perut yang rata dan kencang serta pinggul yang bebas selulit selalu menjadi perhatian utama. Namun jangan remehkan latihan yang didapatkan mulut melalui sesi berciuman. Para peneliti mengatakan bahwa kita menggunakan 30 otot saat berciuman, dan hal ini membuat pipi tetap kencang.
4. Berciuman dapat membuat Anda rileks secara alami. Laporan ilmiah mengatakan bahwa berciuman meningkatkan kadar oksitosin, hormon yang menenangkan tubuh, dan juga meningkatkan endorphin, hormon yang memberikan rasa senang. Saling bertukar liur juga dilaporkan mampu meningkatkan dopamin, hormon yang memberikan perasaan romantis.
5. Yang terakhir, Anda tentu tak akan lupa. Berciuman dapat membakar kalori. Hasil penelitian yang dilaporkan memang berbeda-beda, namun jumlah kalori yang dibakar per menit antara 2 – 6 kalori. Jika dibandingkan sesi jogging di treadmill atau sekitar kompleks. Bayangkan bila Anda melakukan sesi bercinta sambil terus berciuman. Anda mungkin akan membakar setengah genggam cokelat yang Anda nikmati sebelumnya.
sumber : http://www.slowbos.com/showthread.php?20013-Inilah-5-Manfaat-Sering-Berciuman

1. Berciuman bisa mendorong imunitas. Sebuah studi yang dilaporkan di jurnal Medical Hypotheses mengatakan bahwa berciuman mampu meningkatkan imunitas wanita dari Cytomegalovirus. Cytomegalovirus (merupakan bagian dari TORCH), ditularkan melalui kontak mulut ke mulut, dapat menyebabkan kebutaan pada bayi dan cacat lahir lainnya jika sang ibu tertular saat hamil. Namun virus ini tidak berbahaya untuk orang dewasa. Berciuman sudah lama diperkirakan dapat meneruskan virus tersebut, dan menguatkan daya tahan tubuh.
2. Berciuman membantu Anda memilih pria terbaik. Bagaimana mungkin? Anthropolog Helen Fisher menggambarkan ciuman sebagai “alat penilai pria”. Kebanyakan lapisan luar otak mampu menangkap sensasi dari sekitar bibir, pipi, lidah, dan hidung. Sebanyak 5 dari 12 saraf tengkorak kepala mengambil data dari sekitar mulut, untuk merasakan perasaan paling sensitif, entah itu dengan cara mengecap, mencium, dan menyentuh. Ketika Anda mencium seseorang, bukankah Anda dapat melihat, merasakan, dan mendengarkan perasaannya? Jadi, berciuman bukanlah sekadar ciuman. Berciuman, menurut Fisher, merupakan suatu “iklan” yang mendalam mengenai siapa Anda, apa yang Anda inginkan, dan apa yang dapat Anda berikan.
3. Berciuman membuat otot-otot wajah tetap kuat. Saat mempertimbangkan kebugaran tubuh, perut yang rata dan kencang serta pinggul yang bebas selulit selalu menjadi perhatian utama. Namun jangan remehkan latihan yang didapatkan mulut melalui sesi berciuman. Para peneliti mengatakan bahwa kita menggunakan 30 otot saat berciuman, dan hal ini membuat pipi tetap kencang.
4. Berciuman dapat membuat Anda rileks secara alami. Laporan ilmiah mengatakan bahwa berciuman meningkatkan kadar oksitosin, hormon yang menenangkan tubuh, dan juga meningkatkan endorphin, hormon yang memberikan rasa senang. Saling bertukar liur juga dilaporkan mampu meningkatkan dopamin, hormon yang memberikan perasaan romantis.
5. Yang terakhir, Anda tentu tak akan lupa. Berciuman dapat membakar kalori. Hasil penelitian yang dilaporkan memang berbeda-beda, namun jumlah kalori yang dibakar per menit antara 2 – 6 kalori. Jika dibandingkan sesi jogging di treadmill atau sekitar kompleks. Bayangkan bila Anda melakukan sesi bercinta sambil terus berciuman. Anda mungkin akan membakar setengah genggam cokelat yang Anda nikmati sebelumnya.
sumber : http://www.slowbos.com/showthread.php?20013-Inilah-5-Manfaat-Sering-Berciuman
Post Title
→5 Manfaat Sering Berciuman
Post URL
→http://abangrizal.blogspot.com/2009/08/5-manfaat-sering-berciuman.html
Visit Bang Rizal for Daily Updated about Hairstyles
Related Post 5 Manfaat Sering Berciuman
artikel
- Lidah Bunglon 5x Lebih Cepat Daripada Pesawat Jet
- 8 Bandara Terbaik di Asia
- Cara-cara Paling Menjijikan dalam Dunia Kesehatan Menggunakan Jasa Hewan
- 5 Manusia Raksasa Yang Pernah Ada Di Dunia
- 11 Kalender di Berbagai Belahan Dunia
- Pure Enlightened Beauty Giveaway!
- Maybelline Color Tatoo Eyeshadows UK (Eternal gold, turquoise forever, on and on bronze) Swatch
- Misteri Pulau Paskah
- Sifat Manusia Berdasarkan Bulan Kelahiran, Kamu Bulan Apa?
- Sepuluh Pantai Terindah di Dunia
- Hotel yang Unik
- 7 Hal Yang Sering Disalah Artikan Sebagai UFO
- Accessorize lipstick in Obsessed Review and lip swatch
- 6 Teknik Memainkan Payudara Wanita
- Rimmel London Kate Moss Lipstick shade 03 lip swatch
- Pionen, Tempat Penyimpanan Data Tercanggih Di Dunia
- 10 Negara Dengan Penduduk Terpadat Di Dunia
- Kota "Iblis" Moguicheng di Provinsi Xinjian,China
- 17 Negara Kecil Yang Memesona
- Bangunan-bangunan dengan konstruksi paling menakjubkan di dunia
- Mencari keberadaan Vampire di masa modern
- China Glaze Bahamian Escape Swatch
- 10 Pembunuhan Paling Fenomenal
- Detik-detik Kematian Selebriti Dunia
- Cara Memasang Anting Dikelopak Mata
Berita Unik
- 10 Mainan Termahal Di Dunia
- Benda-benda yang Unik dan Kreatif
- Teknik Teruji Mengembangkan Kemampuan Indera Keenam
- Ciri-ciri Cowok Playboy
- Foto Borobudur Diselimuti Abu Merapi
- Kalau Bonek Naik Pesawat
- 7 Hal yang Membuat Wanita Terlihat Menggairahkan
- 19 Rahasia Pribadi yang Memesona
- 10 Rekaman Menakjubkan dan Mengerikan di Dunia
- 5 Ponsel Pintar Terbaik di Dunia Saat ini
- 33 Hal Geografis yang "TER" di Dunia
- Rumah Dinding Terkeren Di dunia
- Misteri Piramida Di Mars
- 10 Posisi Bercinta Favorit Wanita
- Foto-Foto 10 Besar Wanitanya Berlusconi
- 10 Misteri Besar Alam Semesta
- Aero Blue Robot Yang Setia Menyuapi Anda
- Joke siang
- Orang-orang Yang Menghilang Secara Misterius
- Fakta Terselubung Anggota Super Junior
- The Illuminati/Freemason Signature
- Karya Fotografi Spektakuler, Seorang Laki-laki Dikelilingi Gerhana Matahari
- Joke Malam
- Sabun Yang Menggairahkan
- Selebrity-Selebrity Hollywood Pecinta Berondong
No comments:
Post a Comment